Senin, 23 September 2013

Cara Menyetel karburasi Mobil

Cara Menyetel Karburasi Mobil


  1. Kendorkan sekrup idle up namun AC tetap dihidupkan, Penyetelan karburator berhenti saat sekrup tidak dapat merendahkan sekrup RPM mesin.
  2. Turunkan sekrup RPM mesin sampai kurang dari 500 namun jangan sampai mesin mati ( Kondisi mesin jangan mati ).
  3. Menyetel sekrup idle atau campuran dari bensin dan udara, kemudian putar sekrup ke kiri sehingga mesin hampir mati kemudian ke kanan hingga mesin hampir mati juga , lalu kita cari RPM tertinggi mesin karena posisi tersebut adalah campuran udara dan bensin terbaik.
  4. Setelah sekrup mencapai RPM 700-900 sesuai dengan standart pada pembuatan mesin.
  5. Sekarang kita setel sekrup Idle up AC, kita hidupkan AC mobil kemudian pastikan RPM mesin turun atau berkurang selanjutnya kita setel sekrup idle uo hingga mencapai 900-1000 RPM.
  6. Langkah terakhir kita pastikan putaran mesin pada saat AC kita matikan sudah pada yang kita inginkan atau tidak, jika tidak kita setel kembali hingga sesuai dengan yang anda inginkan.
Berikut adalah Gambar bagian bagian pada karburator






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Featured Post

Pengertian Ram, fungsi dan jenis Ram.

RAM singkatan dari apa? Kepanjangan dari  RAM  adalah Random Access  Memory , sedangkan ROM adalah Read Only  Memory . Nah, dari kepanjangan...

Terkini

Baca Juga Artikel Terbaru

'; (function() { var dsq = document.createElement('script'); dsq.type = 'text/javascript'; dsq.async = true; dsq.src = '//' + disqus_shortname + '.disqus.com/embed.js'; (document.getElementsByTagName('head')[0] || document.getElementsByTagName('body')[0]).appendChild(dsq); })();